Tuesday, February 26, 2008

Menggunakan Palette Well Photoshop

Pada tutorial Photoshop yang ini, saya masih membahas tentang tampilan menu pada program Photoshop. Seperti halnya kita senang mengatur letak tiap barang-barang kita, biasanya dengan tujuan agar lebih memaksimalkan kerja / aktifitas kita, atau bisa juga karena sudah style kita sendiri saat beraktifitas. Seperti itu juga halnya saat kita menggunakan Photoshop. Kadang kita menginginkan agar

Saturday, February 23, 2008

Gambar CorelDraw diolah Photoshop

Tutorial Photoshop kali ini akan saya gunakan untuk menulis tentang cara agar desain gambar yang sudah kita buat dengan CorelDraw bisa diolah di Photoshop. Pada posting sebelumnya, aku juga menggunakan gambar dari clipart yang pertama diolah dengan CorelDraw. Kemudian gambar tersebut kubuat berformat .jpg dan .gif.Pada contoh gambar tutorial dibawah ini, kubuat sebuah gambar dengan menggunakan

Saturday, February 16, 2008

Membuat efek tulisan Godzilla

Pada tutorial photoshop kali ini saya akan membahas tentang cara membuat efek tulisan yang mirip dengan tulisan pada film Godzilla. Tulisan ini mempunyai background berwarna kuning kehijauan yang menyala. Efek ini dulu saya dapatkan waktu mencoba ngutak-atik Action tambahan pada photoshop. Efek ini juga pernah saya tulis dalam bahasa Inggris di situs tutorial photoshop punyaku dulu yang sekarang

Tuesday, February 12, 2008

Mengubah mode layar Photoshop

Tampilan program Adobe Photoshop yang selama ini kita gunakan, sebenarnya bisa diubah-ubah mode layarnya. Pada tutorial photoshop kali ini, kita akan mencoba mengubah-ubah tampilan warnanya sekaligus sedikit membahas manfaat dari fasilitas Photoshop ini.Secara default, tampilan photoshop adalah seperti gambar dibawah ini.Untuk mengubah tampilannya, bisa dilakukan dengan mengeklik icon yang

Ayo Membuat Blog

Artikel-artikel tutorial photoshop ini merupakan sebuah blog. Apa itu blog? Bedanya apa dengan website? Sebenarnya sama-sama menunjukkan halaman dengan tampilan gambar dan keterangan di internet. Kalau bedanya, dari Wikipedia, didapat keterangan seperti ini:Blog adalah sebuah website yang isinya ditampilkan berdasarkan urutan kronologis yang terbalik. Lebih lanjut tentang blog, silahkan dibaca di

Saturday, February 9, 2008

Kostumisasi Menu Photoshop

Tutorial Photoshop kali ini akan saya gunakan untuk membahas tentang cara mengkostumisasi menu pada Photoshop. Kostumisasi yang dimaksudkan disini adalah untuk membuat munculnya warna-warna tertentu pada pilihan menu / submenu yang sering kita gunakan. Cara ini juga bisa digunakan untuk menyembunyikan menu-menu yang tidak / jarang kita gunakan.Kesalahan yang seringkali terjadi saat kita mengolah

Thursday, February 7, 2008

MEDIA - TKJ (TEKNIK KOMPUTER JARINGAN)

KEWIRAUSAHAAN
- MODUL 1
- MODUL 2
- MODUL 3

PLH (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)




Cara menggunakan Magic Wand

Tutorial Photoshop pada post ini akan membahas tentang Magic Wand. Magic Wand adalah sebuah tool pembuat seleksi dalam Photoshop. Tool ini bisa digunakan untuk menyeleksi bidang gambar yang mempunyai kemiripan warna, mirip dengan penggunaan Color Range. Cara penggunaannya mudah sekali, tinggal di klikkan pada bidang gambar yang akan diseleksi, yang mungkin agak rumit adalah cara untuk mengatur

Tuesday, February 5, 2008

Menyeleksi dengan Color Range

Tutorial Photoshop kali ini akan kuisi dengan membahas tentang Color Range. Color Range ini adalah sebuah fasilitas dalam Adobe Photoshop yang bisa digunakan untuk menyeleksi gambar. Terutama pada area yang warnanya sama/mirip. Jadi penggunaan Color range ini mirip dengan pengggunaan Magic Wand Tool.Color Range untuk menyeleksi gambarBukalah sebuah gambar dengan Photoshop. Misalnya gambar dibawah